Pengembangan Media Pembelajaran E-Modul Berplatform Website Pada Mata Pelajaran DKV (Studi Kasus: SMKN 1 Driyorejo)

Authors

  • Bayu Tri Laksana Universitas Negeri Surabaya
  • Bambang Sujatmiko Universitas Negeri Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.26740/it-edu.v11i01.72280

Abstract

Kemajuan dunia digital dalam sektor pendidikan membawa perubahan besar pada pola komunikasi antara guru dan siswa. E-modul ini memuat materi pembelajaran dilengkapi dengan elemen multimedia seperti materi disajikan melalui kombinasi teks, visual, video, dan soal evaluasi guna membantu siswa dalam memahami materi pembelajaran secara lebih mendalam. Penelitian ini menerapkan pendekatan R&D (Research and Development) yang mengikuti tahapan dalam model ADDIE yang meliputi tahap analisis kebutuhan, perancangan desain antarmuka, pengembangan konten, implementasi pada kegiatan belajar mengajar, dan evaluasi untuk menilai efektivitasnya. Hasil kelayakan media oleh ahli memperoleh nilai 97% yang menunjukkan aplikasi yang cukup layak digunakan untuk pembelajaran. Penelitian ini mengindikasikan bahwa penggunaan media pembelajaran dapat meningkatkan efektivitas dalam penyampaian materi. e-modul sistem pembelajaran yang berbasis website dinilai efektif dalam meningkatkan kompetensi siswa. Skor rata-rata yang diperoleh hasil posttest yang dicapai oleh siswa dalam kelompok eksperimen 91,10, Sementara itu, kelas kontrol hanya diberikan perlakuan berupa metode pembelajaran tradisional tanpa intervensi media inovatif hanya mendapat 71.10. Dengan demikian aplikasi e-modul berbasis website ini dapat mempermudah siswa dalam belajar.

Downloads

Download data is not yet available.

Published

15-01-2026

How to Cite

Laksana, B. T., & Sujatmiko, B. (2026). Pengembangan Media Pembelajaran E-Modul Berplatform Website Pada Mata Pelajaran DKV (Studi Kasus: SMKN 1 Driyorejo). IT-Edu : Jurnal Information Technology and Education, 11(01). https://doi.org/10.26740/it-edu.v11i01.72280
Abstract views: 0

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 5 6 7 > >>