HUBUNGAN ANTARA EFIKASI DIRI DENGAN WORK ENGAGEMENT PADA GURU DI SMK “X” SURABAYA

  • Husnul Hotimah Universitas Negeri Surabaya
  • Umi Anugerah Izzati Universitas Negeri Surabaya

Abstract

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara efikasi diri dengan work engagement pada guru di SMK “X” Surabaya. Penelitian ini merupakan studi populasi, dimana keseluruhan anggota dari populasi tersebut menjadi subjek penelitian yang berjumlah sebanyak 35 guru. Penelitian yang dilakukan menggunakan metode penelitian kuantitatif, dengan bentuk penelitian yaitu korelasional. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah skala efikasi diri dan skala work engagement. Analisis data pada penelitian ini menggunakan pearson product moment, dari hasil analisis data menunjukkan nilai koefisien korelasi yaitu sebesar 0,764 (r = 0,764) dengan taraf signifikansi sebesar 0,000 (p<0,05), hal ini menunjukkan bahwa terdapat hubungan antara efikasi diri dengan work engagement pada guru di SMK “X” Surabaya. Hubungan antara kedua variabel pada penelitian ini menunjukkan hubungan yang searah, artinya semakin tinggi nilai efikasi diri, maka semakin tinggi pula work engagement. Sebaliknya, apabila semakin rendah nilai efikasi diri pada guru, maka semakin rendah work engagement.

Kata Kunci : Efikasi Diri, Work Engagement, Guru

Abstract

 

This study aims to determine the relationship between self-efficacy and work engagement on teachers at Surabaya "X" Vocational School. This research is a population study, where all members of the population are subject to a total of 35 teachers. Research conducted using quantitative research methods, with a form of research that is correlational. The instruments used in this study were self-efficacy scale and work engagement scale. Analysis of the data in this study used the Pearson product moment, the results of data analysis showed a correlation coefficient of 0.764 (r = 0.764) with a significance level of 0,000 (p <0.05), this indicates that there was a relationship between self-efficacy and work Engagement of teachers in Surabaya "X" Vocational Schools. The relationship between the two variables in this study shows a direct relationship, meaning that the higher the value of self-efficacy, the higher the work engagement. Conversely, the lower the value of self-efficacy on the teacher, the lower the work engagement.

Keywords : Self-efficacy, Work engagement, Teacher

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara efikasi diri dengan work engagement pada guru di SMK “X” Surabaya. Penelitian ini merupakan studi populasi, dimana keseluruhan anggota dari populasi tersebut menjadi subjek penelitian yang berjumlah sebanyak 35 guru. Penelitian yang dilakukan menggunakan metode penelitian kuantitatif, dengan bentuk penelitian yaitu korelasional. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah skala efikasi diri dan skala work engagement. Analisis data pada penelitian ini menggunakan pearson product moment, dari hasil analisis data menunjukkan nilai koefisien korelasi yaitu sebesar 0,764 (r = 0,764) dengan taraf signifikansi sebesar 0,000 (p<0,05), hal ini menunjukkan bahwa terdapat hubungan antara efikasi diri dengan work engagement pada guru di SMK “X” Surabaya. Hubungan antara kedua variabel pada penelitian ini menunjukkan hubungan yang searah, artinya semakin tinggi nilai efikasi diri, maka semakin tinggi pula work engagement. Sebaliknya, apabila semakin rendah nilai efikasi diri pada guru, maka semakin rendah work engagement.

Kata Kunci : Efikasi Diri, Work Engagement, Guru

Abstract

 

This study aims to determine the relationship between self-efficacy and work engagement on teachers at Surabaya "X" Vocational School. This research is a population study, where all members of the population are subject to a total of 35 teachers. Research conducted using quantitative research methods, with a form of research that is correlational. The instruments used in this study were self-efficacy scale and work engagement scale. Analysis of the data in this study used the Pearson product moment, the results of data analysis showed a correlation coefficient of 0.764 (r = 0.764) with a significance level of 0,000 (p <0.05), this indicates that there was a relationship between self-efficacy and work Engagement of teachers in Surabaya "X" Vocational Schools. The relationship between the two variables in this study shows a direct relationship, meaning that the higher the value of self-efficacy, the higher the work engagement. Conversely, the lower the value of self-efficacy on the teacher, the lower the work engagement.

Keywords : Self-efficacy, Work engagement, Teacher

Published
2020-08-10
Abstract Views: 175
PDF Downloads: 117