Peran Regulasi Diri terhadap Prokrastinasi pada Siswa SMP Negeri 48 Surabaya

Authors

  • David Dewantara Universitas Negeri Surabaya
  • Arfin Nurma Halida Universitas Negeri Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.26740/cjpp.v12n03.p1126-1133

Keywords:

Regulasi Diri, Prokrastinasi Akademik, Siswa SMP, Studi Kasus

Abstract

Prokrastinasi akademik merupakan perilaku yang cukup sering ditemukan pada siswa SMP, ditandai dengan kecenderungan menunda pengerjaan tugas meskipun memiliki waktu dan kemampuan yang memadai. Perilaku ini dapat menghambat proses belajar dan berkaitan erat dengan kemampuan regulasi diri siswa dalam mengelola waktu, emosi, serta dorongan internal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran perilaku prokrastinasi akademik pada siswa SMP serta melihat peran regulasi diri dalam memengaruhi kecenderungan penundaan tugas akademik. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan desain studi kasus. Subjek penelitian adalah seorang siswa kelas VIII di SMP Negeri 48 Surabaya. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara (autoanamnesis dan alloanamnesis), serta dokumentasi selama pelaksanaan magang. Data dianalisis secara deskriptif dengan mengaitkan temuan lapangan dan konsep teoritis yang relevan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa prokrastinasi akademik muncul secara situasional, terutama pada mata pelajaran yang dianggap sulit. Regulasi diri yang belum optimal, seperti kesulitan mengelola waktu, menunda tindakan, dan ketergantungan pada suasana hati, berperan dalam munculnya perilaku tersebut. Regulasi diri memiliki peran penting dalam perilaku prokrastinasi akademik siswa. Peningkatan kemampuan regulasi diri dapat membantu siswa mengurangi kebiasaan menunda tugas dan meningkatkan kualitas belajar.

Abstract

Academic procrastination is a common behavior among junior high school students, characterized by delaying academic tasks despite having sufficient time and ability. This behavior can hinder the learning process and is closely related to students’ self-regulation skills, including time management, emotional control, and internal motivation. This study aims to describe academic procrastination behavior among junior high school students and to examine the role of self-regulation in influencing task delay tendencies. This study employed a qualitative approach with a case study design. The research subject was an eighth-grade student at SMP Negeri 48 Surabaya. Data were collected through observation, interviews (auto-anamnesis and allo-anamnesis), and documentation during the internship program. Data analysis was conducted descriptively by linking field findings with relevant theoretical concepts. The findings indicate that academic procrastination occurs situationally, particularly in subjects perceived as difficult. Limited self-regulation, such as poor time management, intention–action gaps, and reliance on mood, contributes to procrastination behavior. Self-regulation plays a significant role in academic procrastination. Strengthening students’ self-regulation skills may help reduce procrastination and improve learning outcomes.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ajeng Rahmadani, D., Rosita Rahmawati, N., & Pramudya Laksana, E. (2022). Prokrastinasi Akademik Siswa Sekolah Dasar Kelas Tinggi pada Masa Pandemi Covid 19. Belantika Pendidikan, 5(2), 71–76. https://doi.org/https://kayonmedia.com/jurnal/index.php/bp/article/view/114

Braun, V., & Clarke, V. (2006). Using thematic analysis in psychology. Qualitative Research in Psychology, 3(2), 77–101. https://doi.org/10.1191/1478088706qp063oa

Dewany, R., Nurfarhanah, Hariko, R., Biran Asnah, M., & Ade Karina, A. (2023). Pengaruh Self Controlterhadap Prokrastinasi Akademik Siswa. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 7(5), 5269–5282. https://doi.org/10.31004/obsesi.v7i5.5000

Dimastuti, S., Gutji, N., Rahmayanty, D., Studi Bimbingan dan Konseling, P., & Keguruan dan Ilmu Pendidikan, F. (2024). IDENTIFIKASI FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB PROKRASTINASI AKADEMIK SISWA: SEBUAH STUDI DESKRIPTIF PADA SISWA KELAS VIII SMP IDENTIFICATION OF FACTORS CAUSING STUDENTS’ ACADEMIC PROCRASTINATIONl: A DESCRIPTIVE STUDY ON CLASS VIII STUDENTS OF JUNIOR HIGH SCHOOL. Al-Isyraq: Jurnal Bimbingan, Penyuluhan, Dan Konseling Islam, 7(1), 211–220. https://doi.org/https://doi.org/10.59027/alisyraq.v7i1.487

Dwi Agustina, A., Saptadi Ismanto, H., & Bimbingan dan Konseling, P. (2023). SELF-REGULATED LEARNING DAN PROKRASTINASI AKADEMIK PADA SISWA. Psikoedukasia, 1. https://doi.org/https://doi.org/10.26877/8gwwvf17

Dyah Mustika Kusuma Winahyu, & Hadi Warsito Wiryosutomo. (2020). HUBUNGAN DUKUNGAN SOSIAL DAN STUDENT BURNOUT DENGAN PROKRASTINASI AKADEMIK SISWA KELAS XI SMA NEGERI 3 SIDOARJO. Jurnal BK UNESA, 11(1). https://doi.org/https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/jurnal-bk-unesa/article/view/32026/29047

Hayati, A., Hariko, R., & Izzati Adlya, S. (2025). Faktor-faktor yang Menyebabkan Rendahnya Regulasi Diri dalam Belajar Siswa Serta Implikasinya dalam Layanan Bimbingan dan Konseling. Counseling & Humanities Review, 5(1), 135–142. https://doi.org/10.24036/0001295chr2025

Hazizah Isnaini, & Robie Fanreza. (2024). Pentingnya Pendidikan Karakter di Sekolah. Semantik : Jurnal Riset Ilmu Pendidikan, Bahasa Dan Budaya, 2(4), 279–297. https://doi.org/10.61132/semantik.v2i4.1130

Jamila. (2020). KONSEP PROKRATINASI AKADEMIK MAHASISWA. Jurnal EduTech, 6(2).

Joseph R. Ferrari, Judith L. Johnson, & William G. McCown. (1995). Procrastination and Task Avoidance: Theory, Research, and Treatment (C. R. Snyder, Ed.; 1st ed.). Plenum Press. https://doi.org/10.1007/978-1-4899-0227-6

Khoirotun Chisan, F., & Jannah, M. (2021). Hubungan antara Kontrol Diri dengan Prokrastinasi Akademik pada Siswa Sekolah Menengah Atas. Character: Jurnal Penelitian Psikologi. https://doi.org/https://doi.org/10.26740/cjpp.v8i5.41321

Khoirudin, M., Syaifuddin, M., Tambak, S., Sultan, U., Riau, S. K., Penulis, K., & Khoirudin, : M. (2022). MANAJEMEN AKADEMIK: KONSEP DASAR DAN TUJUAN. JMPIS: Jurnal Manajemen Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 3(2), 867–876. https://doi.org/10.38035/jmpis.v3i2

Khoirunnisa, S., Kusdaryani, W., Maulida, D. (2025). HUBUNGAN REGULASI DIRI DALAM BELAJAR DENGAN PROKRASTINASI AKADEMIK SISWA KELAS VIII SMP INSTITUT INDONESIA. Psikoedukasia, 1. https://doi.org/10.26877/psikoedukasia.v1i3

Laia, B., Florina Laurence Zagoto, S., Theresia Venty Fau, Y., Duha, A., Telaumbanua, K., Permata Sari Lase, I., Ziraluo, M., Magdalena Duha, M., Laia, B., & Luahambowo, B. (2022). PROKRASTINASI AKADEMIK SISWA SMA NEGERI DI KABUPATEN NIAS SELATAN. Tatema Telaumbanua, 10(11). https://doi.org/https://doi.org/10.54367/aquinas.v5i1.1654

Mujirohmawati, N., & Khoirunnisa, R. N. (2022). Hubungan Antara Regulasi Diri Dalam Belajar dengan Prokrastinasi Akademik pada Siswa. Character Jurnal Penelitian Psikologi, 9. https://doi.org/https://doi.org/10.26740/cjpp.v9i5.47488

Ndruru, H., Zagoto, F. L., Laia, B., Bimbingan, G., Konseling, D., & Selatan, N. (2022). COUNSELING FOR ALL: Jurnal Bimbingan dan Konseling. Counseling For All: Jurnal Bimbingan Dan Konseling /, 2(1). https://doi.org/https://doi.org/10.57094/jubikon.v2i1.371

Novita Alya Ananti, Siti Aulia Rahmah, Vazha Dwi Putri, & Lucky Purwantini. (2024). Hubungan Antara Kontrol Diri Dan Konformitas Dengan Prokrastinasi Akademik. Observasi : Jurnal Publikasi Ilmu Psikologi, 2(1), 121–132. https://doi.org/10.61132/observasi.v2i1.177

Panzola, N. F., & Taufik, T. (2022). Hubungan Konformitas Teman Sebaya dengan Prokrastinasi Akademik Siswa di Era New Normal. Jurnal Aplikasi IPTEK Indonesia, 6(2), 46–51. https://doi.org/10.24036/4.11693

Rizky Yuniar, T., Riksa Yustiana, Y., & Suryana, D. (2025). Bimbingan dan Konseling untuk Perilaku Prokrastinasi Akademik pada Mahasiswa. Insight:JurnalBimbingandanKonseling, 13. https://doi.org/https://doi.org/10.21009/INSIGHT.131.07

Sari, A. R., & Satwika, Y. W. (2022). HUBUNGAN REGULASI DIRI DENGAN PROKRASTINASI SISWA DI MASA PANDEMI COVID-19. Character Jurnal Penelitian Psikologi, 9(1), 136–145. https://doi.org/10.26740/cjpp.v9i1.44861

Downloads

Published

2025-12-31

How to Cite

Dewantara, D., & Halida, A. N. (2025). Peran Regulasi Diri terhadap Prokrastinasi pada Siswa SMP Negeri 48 Surabaya. Character Jurnal Penelitian Psikologi, 12(03), 1126–1133. https://doi.org/10.26740/cjpp.v12n03.p1126-1133
Abstract views: 0 , PDF Downloads: 0

Most read articles by the same author(s)

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.